7 Rekomendasi Buku Latihan SBMPTN
SBMPTN sudah ditentukan jadwalnya oleh LTMPT. Kegiatan ini akan mulai dilaksanakan di bulan Februari untuk pendaftaran dan pelaksanaannya akan diadakan pada bulan Mei-Juni. Untuk pengumuman hasil akhirnya akan diadakan pada tanggal 23 Juni 2022.
Tentunya ada banyak cara dalam mempersiapkan SBMPTN. Salah satunya adalah dengan mempelajari tipe soal-soal yang akan keluar. Setiap tahunnya, soal-soal dari SBMPTN tidak jauh berbeda, materi yang akan diujikan sama dan sudah diumumkan kisi-kisinya di laman resmi LTMPT.
Nah, bagi kamu yang ingin mempelajari soal-soal dari buku latihan soal, berikut beberapa rekomendasi buku latihan SBMPTN yang bisa kamu beli dan pelajari.
1. The King: Bedah Kisi-Kisi SBMPTN
2. Mega Bank UTBK-SBMPTN
3. Detik-detik Driling SBMPTN
4. Wangsit SBMPTN
5. Grand Master SBMPTN
6. Bank Soal SBMPTN 2022
7. Strategi Sukses SBMPTN 2022
Buku-buku tersebut berisi penjelasan materi, contoh soal, dan pembahasan. Pastinya, jika selalu mempelajari dari buku ini, kamu akan terbiasa dalam mengerjakan soal-soal SBMPTN yang ada. Materi yang ditawarkan pun bermacam-macam, mulai dari Soshum, Saintek, dan sebagainya.
Selain membeli buku-buku diatas, bagi kamu yang mengikuti bimbingan belajar pastinya juga sudah diberikan buku modul dari tempat belajarmu. Buku ini juga bisa kamu gunakan untuk latihan soal dan dibahas bersama para mentormu. Begitu pula dengan Latis Education yang memfasilitasi buku modul bagi tiap muridnya.
Nah, itulah informasi lengkap mengenai rekomendasi buku untuk SBMPTN. Apabila ada pertanyaan atau pendapat yang ingin disampaikan, bisa langsung serukan di kolom komentar dibawah ya.
Hubungi kami di 085810779967 atau Head Office kami 021-77844897 di setiap senin s.d jumat 09.00-17.00. Anda bisa menemui kami langsung di kantor Ocean Terrace Residence Blok E1 No.1 Jalan Tole Iskandar, Tirtajaya, Kec. Sukmajaya, Kota Depok, Jawa Barat. Latis Education melayani les privat untuk semua wilayah Indonesia.